Julio Bracho

Julio Bracho
Lahir(1909-07-17)17 Juli 1909
Durango, Meksiko
Meninggal26 April 1978(1978-04-26) (umur 68)
Mexico City, Meksiko
PekerjaanSutradara film
Pengarah panggung
Penulis naskah
Tahun aktif1941–1978 (film)
Suami/istri
Rosenda Monteros
(m. 1955; bercerai 1957)
KerabatAndrea Palma
(saudari)
Ramon Novarro
(sepupu)
Dolores del Río
(sepupu)
IMDB: nm0102749 Allocine: 29571 Allmovie: p281084 Edit nilai pada Wikidata

Julio Bracho Gavilán (17 Juli 1909 – 26 April 1978) adalah seorang sutradara dan penulis naskah asal Meksiko.

Bracho lahir sebagai anak kesembilan dari sebelas bersaudara dari pasangan Julio Bracho y Zuloaga dan istrinya Luz Pérez Gavilán. Saudarinya Guadalupe Bracho Pérez-Gavilán menjadi dikenal sebagai Andrea Palma, saudaranya Jesús menjadi dikenal sebagai perancang teatrikal dan pelukis, dan saudaranya Toribio, menjadi Yesuit dan misionaris di Tiongkok. Dua sepupunya adalah Dolores del Río dan Ramón Novarro. Keluarganya pindah ke Mexico City pada 1913.[1]

Filmografi pilihan

  • Another Dawn (1943)
  • The White Monk (1945)
  • Twilight (1945)
  • Everybody's Woman (1946)
  • The Thief (1947)
  • Philip of Jesus (1949)
  • Immaculate (1950)
  • The Absentee (1951)
  • Stolen Paradise (1951)
  • Women Who Work (1953)
  • Take Me in Your Arms (1954)
  • Señora Ama (1955)
  • To Each His Life (1960)

Referensi

  1. ^ Bracho Gavilán, Julio (Spanish)

Pranala luar

  • Julio Bracho di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • Bracho family
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • Social Networks and Archival Context